Thursday, May 9, 2013

Cara membuat akun SSH

Hai Guys, sudah lama saya tidak memposting pada blog ini, dan pada kesempatan kali ini saya akan mengeshare cara membuat akun SSH. :)

1.Masuk ke http://www.cjb.net/

2. Pilih shell acount


3.lalu pilih "ho do i sign up?" lalu akan muncul seperti berikut, dan silahkan disini form form nya dan pilih shell nya pilih "bash". kemudian click continue.


4.check email anda tadi yang telah didaftarkan. CJB.net akan mengirimkan 2 email . pertama email konfirmasi. 2 email info tentang SSH anda kurang lebih memakan waktu 10 menit. :)
Selamat mencoba .

0 comments:

Post a Comment